Jaman semakin serba internet, semua orang menggunakan internet. Kebanyakan pengguna internet selalu mengetikkan kata kata di mesin pencari Google untuk mencari sesuatu yang dia inginkan di internet. Baik itu untuk kepentingan besar maupun kecil. Di jaman sekarang ini, para ibu ibu saja setiap mau masak pasti akan browsing dulu, untuk mencari resepnya, orang mau beli barang apa misalnya, pastinya dia akan mencari tahu tentang barang tersebut melalui browsing. Nah ketergantungan akan dunia internet inilah yang menjadikan dunia Blogging semakin ramai. Tetapi tidak sedikit para blogger tersebut yang tidak mendapat kunjungan seperti yang diharapkan, pembacanya sedikit. Sama persis jumlah pengunjungnya ketika baru membangun situs Blognya. Penyebabnya apa kok blognya sepi pengunjung. Salah satu faktornya adalah nice Blog itu sendiri. Kita harus tahu beberapa nice Blog yang laris manis di mesin pencarian Google. Menentukan nice blog yang laris manis di mesin percarian Google sama juga kita menebak pikiran orang lain . Ibaratnya kita harus menebak "eh orang itu mau membaca artikel tentang apa ya?" yah, memang begitu, kita tebak. Sebuah Blog tanpa nice ibarat kapal kehilangan arah, tujuan akhirnya tidak tahu. Makanya menurut saya lebih baik mempunyai banyak Blog dengan nice yang berbeda beda daripada mempunyai Blog yang artikelnya udah banyak namun nichenya campur campur alias Blog gado gado. Para pembaca Blog pasti akan lari dan tidak kembali lagi kalo Blog kita adalah blog gado gado
Baca Juga ;
Seberapa pentingkah Blog dengan Domain TLD
Trik agar Blog mudah disetujui Google Adsense
pengajuan Adsense bisa diterima 3 kali
Perbedaan Adsense Hosted dan Non Hosted
Nah dalam menentukan nice sebuah Blog memanglah perlu melalukan survey di lapangan. Namun tenang saja jika kamu masih bingung dalam menentukan nice untuk Blog kamu. Disini telah saya rangkumkan Beberapa nice Blog yang laris manis.
Beberapa nice Blog yang selalu ramai di mesin pencari Google :
- Komputer dan Internet
- Kecantikan dan Gaya
- Mobil dan Transportasi
- Android dan Gadget lainnya
Demikian pembahasan tentang Beberapa nice Blog yang selalu ramai di mesin pencari Google
semoga menjadikan Anda menjadi seorang Blogger yang sukses deangan karyanya.
Sampai ketemu di artikel selanjutnya, salam Blogger
0 Response to "Beberapa nice Blog yang selalu ramai di mesin pencari Google"
Post a Comment